Belajar Lewat Chatting

Zaman internet seperti sekarang, hampir semua pengguna internet tahu fasilitas ngobrol (chatting) online. Komunikasi dua arah. Sebut saja Yahoo Messenger, AIM, atau Skype yang umum dipakai oleh orang-orang di sekeliling saya. Fasilitas ini saya manfaatkan juga untuk belajar jarak jauh. Salah satu sumber belajar saya adalah mas Ferry. Mas Ferry ini adalah teman lama waktu kuliah dulu. Kami sama-sama menimba ilmu di Bulaksumur, menekuni kajian sosial-politik, namun belakangan terjebak mendalami teknologi komunikasi dan informasi (ICT). Mas Ferry adalah senior saya, baik di kampus maupun di organisasi. Bahkan dalam hal ICT, dia sudah jauh meninggalkan saya. Karena itulah, meski dia di Yogya, tetap saja ia adalah teman belajar yang banyak membantu. Yahoo Messenger adalah saluran komunikasi kami.

Beberapa hal yang masih harus saya dalami, saya tanyakan pada mas Ferry. Berikut adalah perbincangan kami hari ini:

(11:23:14) ferrybm: avaxhome.org
(11:23:19) Herman: ASsalaamkm
(11:23:22) ferrybm: http://avaxhome.org
(11:23:26) ferrybm: waalaikum salam
(11:23:41) Herman: kamu menulis ini?
(11:23:45) Herman: : http://avaxhome.org
(11:23:50) ferrybm: iyo
(11:23:54) Herman: ataukah virus yang menginterupsi
(11:24:01) ferrybm: banyak warez bagus
(11:24:03) ferrybm: bukan
(11:24:06) ferrybm: bukan virus
(11:24:09) ferrybm: klik aja
(11:24:11) ferrybm: aman kok
(11:24:59) Herman: kamu dah dipanggil k****s belum? AKu ga tahu proses rekruitmennya. Posisi2 lowong belum terisi juga.
(11:25:09) ferrybm: belum je
(11:25:32) ferrybm: mungkin masih mikir kali
(11:26:01) Herman: ya... berpikir positif aja. kita kan cuma berusaha.
(11:26:10) ferrybm: iya lah
(11:26:10) Herman: aku sih berharap kamu keterima, biar ada teman
(11:26:23) ferrybm: siip lah
(11:26:52) Herman: kabar LaBDa? Ngerjain apa lagi?
(11:27:10) ferrybm: inilagibikin faxsheet sama CD interaktif lagi
(11:27:27) ferrybm: sekarang kayaknya bakal lebihsimpel karena aku pake CMSimple
(11:27:33) ferrybm: cepet banget nggarap situs
(11:27:44) ferrybm: situsku itukukerjakan hanya dalam tempo 2 hari
(11:29:14) Herman: busyet...
(11:29:18) Herman: CMS nya apa?
(11:29:25) ferrybm: cmsimple
(11:29:35) Herman: free?
(11:29:49) ferrybm: lihat aja di www.pintusorga
(11:29:53) ferrybm: sik
(11:29:58) ferrybm: www.pintusorga.co.nr
(11:30:07) ferrybm: cmsimple itu free
(11:30:47) ferrybm: ngajari orang bodo aja pengalamanku cuma 2 jam
(11:31:17) Herman: :)) ga termasuk aku kan?
(11:31:30) ferrybm: kamuitu menurutku paling 3o menit udah bisa
(11:31:35) ferrybm: serius lho
(11:31:47) ferrybm: simpel banget
(11:31:56) ferrybm: apalagi kamuudah tau CSS sama php dikit
(11:32:11) ferrybm: yang bodo itu bukak internet aja gak patio dong
(11:32:29) Herman: :)
(11:35:40) Herman: itu title di feriawan. tdk kepanjangan? Mbok yang simpel. Kalau mau panjang lebar di taruh di meta tag bukan?
(11:35:48) Herman: sorry masih belajar nih?
(11:35:51) ferrybm: itu mau kuhapus
(11:36:06) ferrybm: soale gak menarik juga
(11:36:07) ferrybm: lama
(11:36:21) Herman: maksudnya domain itu mau dihapus?
(11:36:29) ferrybm: ho-oh
(11:41:21) Herman: headernya hanya kelihatan separoh
(11:41:58) ferrybm: masa sih?
(11:42:08) ferrybm: resolusi komputermu piro?
(11:42:53) Herman: 1024*768
(11:43:34) ferrybm: pantes
(11:43:49) ferrybm: kelemahane di resolusi segitu
(11:43:54) Herman: kenapa?
(11:45:45) ferrybm: eh..coba deh kamu fres
(11:45:57) ferrybm: di komputerku resolusinya juga segitu tapi oke
(11:46:10) ferrybm: separonya ke bawah atau ke samping?
(11:46:51) Herman: tetap separoh ke bawah ga terlihat. Dah kurefresh tetap aja. Aku pake firefox loh...
(11:47:34) ferrybm: oke, info bagus
(11:47:42) ferrybm: soalnya di komputer lain gak masalah
(11:48:22) Herman: fa tahu juga apakah bisa begini juga kalao pake safari. Coba aja melihat di berbagai browser. Kata temanku itu utk melihat hasil tampilan.
(11:49:02) ferrybm: aku juga pake firefox, opera dan safari (buatan apple itu)
(11:49:05) ferrybm: gak masalah je
(11:49:54) Herman: aneh kalo begitu. coba di kompi l ain. benar2 terpotong kok. Atau kau buat separoh begitu kotak bunganya?
(11:50:06) ferrybm: nggak !
(11:50:09) ferrybm: full
(11:50:55) Herman: nah itu masalahnya. ga muncul full
(11:51:13) ferrybm: aneh
(11:51:23) ferrybm: oke, thx anyway
(11:51:52) ferrybm: coba bagian gambar kamu klik kanan> view image
(11:52:40) Herman: tetap separoh
(11:53:16) ferrybm: wah
(11:53:23) ferrybm: memang gak jogo sama komputermu kali
(11:53:36) ferrybm: aseli, aku dah dapat email ttg situsku gak ada masalah
(11:53:42) Herman: mudah2an cuma sama komputerku mas
(11:53:57) ferrybm: iya ya
(11:54:08) ferrybm: ya itu tadi, gak jodo
(11:54:23) ferrybm: nggak tau mana yang eror, nanti kucoba detect lagi
(11:54:25) Herman: o:-)
(11:54:52) Herman: eh mas. mau tanya flash nih. sama sekali aku belum bisa dan belum sempat belajar.
(11:55:22) ferrybm: yoo
(11:55:51) Herman: itu hadist dan kutipan Quran kalo di beberapa web kan bisa dibuat bergerak ke atas. jadi kayakan kalo di TV ada berita yang bergerak di bawah layar. gimana bikinnya?
(11:56:16) ferrybm: itu nggak pakai flash
(11:56:19) ferrybm: tapi pakai script
(11:57:25) ferrybm: biasanya ada penyedia layanan gratis tampilan itu, tapi biasanya juga, yang support cuma dengan tag yanga ada di frontpage
(11:57:25) Herman: maskudnya?
(11:57:55) Herman: aku punya flash effect maker. bisakah pake itu?
(11:58:15) Herman: atau punya referensi utk donlot scriptnya?
(11:58:40) ferrybm: bisa aja sih, tapi kelemahannya kan input datanya terbatas
(11:58:50) ferrybm: itu kalo pakai flash effect maker
(11:59:34) ferrybm: sementara kalo nge-link ke penyedia layanan hadist, kan bisa secara random dan relatif nggak terbatas
(11:59:42) ferrybm: kalo referensi...
(12:00:46) Herman: minta linknya boleh? atau keyword?
(12:01:03) ferrybm: coba running text script
(12:04:35) ferrybm: kalo gak salah namanya marquee
(12:04:38) ferrybm: itu efeknya'
(12:04:58) Herman: baiklah. sedang proses
(12:06:05) Herman: nanya lagi. coba buka http://edittag.blogspot.com/ disebelah kanannya ada tag utk banner. kalo mau pasang tinggal ambil kodenya kan. Kalo aku mau bikin begituan, ada ruang naruh tag banner seperti itu, gimana caranya atau apa namanya?
(12:07:21) Herman: aku shalat dulu. nanti kita sambung ya...
(12:07:30) ferrybm: oke
(12:07:33) ferrybm: sama-sama
(12:34:33) ferrybm has gone away.
(12:34:33) ferrybm has become idle.
(12:45:50) ferrybm is no longer away.
(12:45:50) ferrybm is no longer idle.
(14:21:29) Herman: ini salah satu cara cari uang kreatif mas. Mas tidak kalah dalam hal ini. menarik ya. lihatlah http://katalogdigital.blogspot.com/
(14:21:46) ferrybm: hmm
(14:21:53) Herman: mereka mengiklankan diri di milis yang kau kasih tahu itu. ebook-maniak. dan milis lainnya.
(14:23:19) ferrybm: oh iya ya
(14:23:45) Herman: kembali ke laptop.
(14:24:08) Herman: ke pertanyaanku sebelumnya ttg banner edittag
(14:24:16) Herman: http://edittag.blogspot.com/
(14:24:19) ferrybm: ho oh
(14:24:55) Herman: masang linknya aku tahu. tapi bagaimana bisa menaruh kodenya dalam sebuah ruang yang ada scrool bar begitu di dalam sebuah blog/website
(14:25:40) ferrybm: syaratnya, blogmu support untuk dikasih kode tag atau tidak?
(14:25:46) ferrybm: wordpress kayaknya support
(14:26:50) ferrybm: jadi, tag itu sebenarnya hanyalah kode html yang nantinya bisa disisipkan ke source html situs/blogmu
(14:27:08) Herman: loh? edittag kan di blogspot. sama denganku
(14:27:31) ferrybm: lha iya
(14:27:50) Herman: nah, gimana caranya mas.
(14:28:04) ferrybm: eh sik.kamu paham gak
(14:28:06) ferrybm: ********
(14:28:12) ferrybm: itu kan isinya?
(14:28:27) ferrybm: mari kita terjemahkanke dalam bahasa manusia::
(14:28:53) Herman: he he he . kamu ambil dari page source-nya ya?
(14:29:13) ferrybm: ahref = tujuan (ketika di-kik logo/lambang ybs)
(14:29:27) Herman: cobalah beri penjelasan padaku ini. lagi nyambi kerjaan malah ga konsen aku
(14:29:42) Herman: betul. ia akan nyambung. aku faham
(14:29:45) ferrybm: target="blank" artinya: bukak internet/mozzila halaman baru
(14:30:05) Herman: tapi bagimana bikin kotaknya itu lo mas. biar tag yang ingin kubagi ke orang lain muncul kayak gitu
(14:30:15) ferrybm: img border=0 artinya: gambarnya nggak usah pakai border
(14:30:33) Herman: sip. terus...
(14:30:35) ferrybm: kotak yang mana sih?
(14:31:00) Herman: itu loh. kotaknya itu. ada scrool bar segala, tempat dimana tag ditaruh.
(14:31:35) ferrybm: ooh, lha itu kan gampang. kamu bisa buka fitur itu di macromedia dreamweaver
(14:31:46) ferrybm: atau kamu curi sourcode-nya
(14:34:36) Herman: eh benar lu mas. he he he. lagi mentok nih. berpikirnya ga berkembang.
(14:35:24) ferrybm: lha iya. coba blog itu disave
(14:35:31) ferrybm: lalu kamu buka pakai dreamweaver
(14:35:46) ferrybm: kemudian arsir bagian kotak itu dan liat di bagian tag htmlnya
(14:35:49) ferrybm: selesai
(14:35:51) ferrybm: tinggal ngerubah isinya
(14:35:57) Herman: betul sekali.
(14:35:59) ferrybm: diisi alamat blogmu
(14:37:38) ferrybm: coba, akukirim kan source-nya sama kamu
(14:37:53) ferrybm: wah, ternyata opsi send file tempatmu kok mati
(14:38:01) ferrybm: ?
(14:38:09) Herman: aku pake gaim mas.
(14:38:18) ferrybm: wooo
(14:38:25) Herman: kalau kamu pake skype, bisa kirim ke Hermankoe
(14:38:28) ferrybm: nah iki aku berhasil curi source-nya
(14:38:42) Herman: atau imelku heningjakarta@gmail.com
(14:38:50) ferrybm: oke
(14:39:23) Herman: aku juga suka curi2 source kalo belajar he he he... kamu lebih rajin ya.
(14:39:50) ferrybm: :-))
(14:41:28) ferrybm: lha terus kayak kita ini mau apa? kursus? susah karena mbayar
(14:42:51) Herman: temanku mbayar 4 juta. ujung-ujungnya aku pinjam materi yang ia punya. ternyata sama dengan yang di http://www.w3schools.com/
(14:43:34) Herman: ketiadaan dukungan ekonomi bisa digantikan dengan keberadaan fasilitas belajar mandiri ya
(14:44:04) Herman: itulah yang kusukai dari kantorku ini. mau internet 24 jam juga bisa.
(14:44:16) ferrybm: sama
(14:44:43) ferrybm: lucu kalo di jaman internet ini kita menggantungkan sekolah/kursus konvensional
(14:45:10) Herman: betul. kursus juga kalau jarang dipake ga berguna.
(14:45:29) ferrybm: ya tapi menang sertifikat :-P
(14:45:53) Herman: hanya saja bagiku, mungkin org2 di Jkt, waktu itu yang jadi kendala. kalo kursus terpaksa datang karena mbayar mahal
(14:46:05) Herman: dan sertifikat bisa punya nilai jual lebih ya
(14:46:19) ferrybm: itulah
(14:46:42) ferrybm: padahal aku bisa bikin kursus dan sertifikat
(14:46:56) Herman: :))
(14:47:09) Herman: itu kayak yg punya Primagama ya
(14:47:14) ferrybm: suruh aja orangnya bukak situs e-learning dan ngedonlot template sertifikat
(14:47:22) ferrybm: :-)
(14:47:41) ferrybm: ya memang jaman itu aneh
(14:47:58) ferrybm: atau aku yang dibilang aneh oleh jaman
(14:48:05) ferrybm: ?
(14:48:28) Herman: kita mau dikendalikan zaman atau kita yang kokoh melawan kehendak zaman?
(14:49:09) ferrybm: embuh, aku dewe ya rada bingung..kemarin aku disuruh ngetik oleh guru di SD kampungku..
(14:49:15) ferrybm: masalah dana BOSS
(14:49:15) ferrybm: BOS
(14:49:37) ferrybm: ngetik form untuk kemudian dikasihkan ke Pusat untuk nurunin dana
(14:49:58) ferrybm: padahal kalau saja dari pusat ngasih disket form, beres dan murah
(14:50:08) ferrybm: rentalnya aja udah habis Rp 25 ribu
(14:50:18) ferrybm: nah belum lain-lain,
(14:50:33) ferrybm: ujung-ujungnya motong yang sampai ke murid miskin
(14:50:34) Herman: oalahhh... memang begitulah cara Pemerintah ngurusin rakyatnya. Rumit...
(14:50:37) ferrybm: aneh....
(14:53:16) Herman: Enak di kampung mas. Udara segar... pikiran tenang. ga banyak keinginan. Aku sekarang aja udah banyak keinginan: nyekolahin anak, beli rumah, punya usaha ekonomi sendiri, pokoknya Jkt banget deh.
(14:53:54) Herman: Alhamdulillah ga ngoyo kalo kata orang Jawa. Apa yang ada disyukuri. yang ga dapat ga sah terlalu dipikiri
(14:54:30) Herman: Mudah2an 5 tahun lagi dah hidup di daerah. Istri sih minta ke Magelang. gimana di Magelang menurutmu?
(14:54:42) ferrybm: wah , bagus
(14:54:56) ferrybm: dekat jogja
(14:55:06) Herman: dan dekat Semarang juga ya
(14:55:17) ferrybm: betul
(14:55:39) Herman: kalo mau usaha di kota, istirahatnya di kaki gunung apa itu aku kok lupa
(14:56:05) ferrybm: Tidar
(14:56:55) Herman: Yup. Gunung Tidar. Masih ada bau sawah dan kicau burung bernyanyi. Trilili lili lili lili...
(14:57:41) ferrybm: :-@
(14:58:57) Herman: dah kirim file sourcenya belum?
(14:59:40) ferrybm: udah
(14:59:46) ferrybm: dari tadi
(14:59:56) Herman: terima kasih ya.
(15:00:33) Herman: kamu tahu gak, temanku bikin CD interaktif belajar photoshop. ia iklankan di PC Plus dan beberapa media lokal.
(15:01:07) Herman: Sekarang, ada anak dari Palembang dikirim bosnya utk belajar di rumah temanku ini. Bayang pun ke Cibubur utk belajar. Temanku ya terima aja di rumahnya.
(15:01:50) Herman: Pernah ada yang telepon dari Papua, mau belajar. Akhirnya beli CD interaktif itu. Bukan main ya orang2 itu kalau mau belajar.
(15:02:20) ferrybm: waaaahhh
(15:02:40) Herman: Tapi kan ga hanya bekerja keras, tapi juga bekerja cerdas. Begitupun belajar. nah kayaknya dirimu ni termasuk kategori terakhir, belajar cerdas.

0 comments

Post a Comment